Rabu, 06 November 2013

Cara Mempercepat Kecepatan Internet Anda

Bingung karena internet anda sangat lambat? Mau ganti modem atau wireless??? Sepertinya itu percuma karena faktor utama dari lambatnya internet itu karena komputer atau laptop anda. Tidak percaya??? Kalau begitu mari kita buktikan



1 RAM
Ram merupakan salah satu penyebab internet anda menjadi lambat. Terutama pada koneksi wireless. Karena menurut saya ram yang berukuran 1 gb tidak
terlalu optimal untuk menggunakan wireless. Buktinya laptop kakak saya ramnya ada 2. TAPI 1 ram itu hanya berukuran 1 gb. Saat dia menggunakan wireless signal strength yang laptopnya dapat hanya 1 bar. Sedangkan saya yang menggunakan ram 2 gb mendapatkan signal strength 3 bar

2. Video Card
Video Card juga menjadi salah satu faktor yang menyebabkan internet anda menjadi lambat. Saya tidak tau detail penyebabnya. Tapi saya juga mempunyai bukti. Salah satunya saat saya dan teman saya berada di sekolah, kami sama sama menggunakan wireless yang sama. Saat dia mendownload, kecepatannya 500 kbps sedangkan saya hanya 300 kbps. Ternyata video card kami berbeda. Tapi kalau mau dikaitkan dengan ram sepertinya juga tidak. Karena ram kami sama sama 2 GB




Jadi dari 2 faktor di atas sepertinya sudah jelas penyebab internet lambat. Jadi bagaimana cara mengatasinya???? Mau beli RAM atau Video Card baru??? Saya sarankan untuk JANGAN melakukan hal tersebut karena saya mempunyai cara supaya internet anda bekerja lebih optimal

berikut ini caranya:

1 Tekan tombol windows + R sehingga akan muncul sebuah kotak
2 Tuliskan perintah berikut ini gpedit.msc
3 Tekan ok lalu akan muncul kotak seperti ini


4 Setelah itu klik Administrative Tool - Network - QQS Packet Scheduler


5 Buka Limit reservable bandwidth
6 Ubah dari Not Configured menjadi enable dan ubah dari 80 (windows 8) menjadi 0 lalu klik apply
7 Restart komputer anda lalu ready to use

Apa fungsi dari kegiatan tadi??? Fungsinya adalah kita memaksa windows kita untuk mengoptimalkan kinerja network kita menjadi 100% Resiko?? ummm sepertinya dari kegiatan tadi tidak akan ada resiko. Soalnya saya sudah menggunakan trik ini selama 1 tahun. Jadi tidak perlu takut untuk menggunakan trik ini

Well sekian postingan saya terima kasih
kalau ada yang kurang jelas bisa ditanyakan melalui komentar

SALAM BLOGGER 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Berkomentarlah dengan sopan! Hargailah blog orang lain